Pemilik Hewan Peliharaan Apresiasi Kegiatan Vaksinasi Gratis
access_time Rabu, 02 Oktober 2019 16:58 WIB
remove_red_eye 4063
person Reporter : Nurito
person Editor : F. Ekodhanto Purba
Warga mengapresiasi program pemberian vaksin gratis untuk hewan penular rabies (HPR) secara gratis yang dilakukan oleh Pemprov DKI Jakarta.
Saya mengapresiasi dan senang karena kucing peliharaan saya mendapatkan vaksinasi rabies gratis,
Yuni Inggit (39), salah seorang pemilik hewan peliharaan yang tinggal di RT 02/07 Kelurahan Cipayung mengatakan, dirinya sangat senang dan mengapresiasi pelayanan vaksinasi gratis HPR oleh Pemprov DKI Jakarta.
Sudin KPKP Jaksel Adakan Vaksinasi HPR Gratis"Saya mengapresiasi dan senang karena kucing peliharaan saya mendapatkan vaksinasi rabies gratis," ujar Yuni, Rabu (2/10).
Ia menambahkan, biasanya biaya yang dikeluarkan dalam melakukan vaksinasi di dokter hewan berkisar Rp 200 - Rp 250 ribu.
"Harapannya kegiatan vaksinasi gratis dengan cara jemput bola ini terus berlanjut setiap tahun
," tandasnya.
Berita Terkait
-
Sudin KPKP Jaksel Targetkan 6.200 HPR Divaksinasi Tahun Ini
access_timeRabu, 02 Oktober 2019 12:07 WIB
remove_red_eye1308 personRezki Apriliya Iskandar
Berita Terpopuler
indeks